FeatureKota JogjaNews

Jogja bertekad kembangkan pedestrian

0
potensi wisata malam

Starjogja.com, Jogja – Pemerintah Kota Jogja bertekad akan mengembangkan Kota Jogja sebagai kota jalur pedestrian, sehingga penataan trotoar tidak hanya dilakukan di Malioboro, tetapi juga sejumlah kawasan lain.

Wakil Walikota Jogja Heroe Purwadi mengatakan harus menata semua hal yang terkait dengan daerah jalan. Mulai dari perparkiran hingga mengantisipasi penyediaan lahan untuk usaha Pedagang Kaki Lima (PKL). Selain itu paket wisata akan jadikan satu, yaitu paket wisata dan paket transportasi.

Pria yang juga menjabat Ketua DPD PAN Kota Jogja ini mengatakan, salahsatu dukungan untuk mewujudkan Kota Pedestrian yaitu, dalam waktu dekat ini akan segera diberikan layanan pesan singkat atau SMS Blast. Semua pengunjung yang berada di kawasan Malioboro secara otomatis akan mendapatkan SMS berisi informasi lokasi parkir, hingga kondisi lalu lintas. (AM)

Angkutan Lebaran : KAI Daops VI Jalankan KA Mataram Premium

Previous article

Polda DIY Siapkan 2.700 personel amankan mudik

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in Feature