Bank Umum Paling Banyak Diadukan ke OJK
STARJOGJA.COM, PASURUAN – Bank Umum Paling Banyak Diadukan ke OJK. Hingga Juli 2018, Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 3 yang membawahi wilayah Jawa Tengah dan DIY mendapat 210 pengaduan dari masyarakat. Dedy Patria, Deputi Direktur Manajemen Strategis, EPK, dan Kemitraan Pemerintah Daerah Kantor OJK Regional 3 pada ‘Pelatihan dan Gathering Wartawan se Jawa Tengah -DIY’ di Prigen Pasuruan Jawa Timur, Sabtu (22/9/2018) menjelaskan Sebanyak 195 pengaduan berhasil diselesaikan dan 13 pengaduan ditindaklanjuti. ” Mayoritas pengaduan dari perbankan umum, Bank Perkeditan Rakyat (BPR) dan Pembiayaan ” jelasnya. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Terbitkan Aturan Mengenai Fintech Ia menjelaskan bank umum menempati … Lanjutkan membaca Bank Umum Paling Banyak Diadukan ke OJK
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan