Feature

Sleman Kini Punya Gedung Ujian Praktik SIM Indoor

0
polda diy dispensasi sim
FOTO : Humas Sleman

STARJOGJA.COM. JOGJA -Sleman Kini Punya Gedung Ujian Praktik SIM Indoor. Kapolda DIY Irjen Pol Drs. Ahmad Dofiri meresmikan Gedung Satuan Penyelenggara Administrasi (Satpas) Polres Sleman, Rabu (23/01).

Terdapat 3 lantai yakni, lantai pertama digunakan untuk uji paktek kendaraan roda 4, lantai kedua untuk administrasi, dan lantai ketiga untuk uji praktek kendaraan roda 2.

Dalam sambutannya, Irjen Pol Ahmad Dofiri mengatakan bahwa pembangunan ini merupakan salah satu wujud Pimpinan Polri untuk memfasilitasi masyarakat dalam pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM).

Ia juga menjelaskan bahwa dengan adanya gedung baru ini, ujian teori untuk pembuatan SIM bisa menampung 300 orang perhari dengan 30 peserta persesinya.

HIVI! Rilis Singel Satu-satunya

Previous article

Palapsi UGM Siap Taklukan Sungai di Pegunungan Alpen Eropa

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in Feature