Kota JogjaNews

Ribuan Mahasiswa Jogja Tolak Omnibus law

0
UU Cipta Kerja

STARJOGJA.COM, JOGJA – Ribuan Mahasiswa Jogja Tolak Omnibus law. Aksi penolakan Omnibus law yang dilakukan oleh mahasiswa dan buruh berlangsung pukul 09:00 pagi di bundaran UGM, dan dikuti 5000 lebih massa aksi.

“Yang ikut dalam aksi ini yaitu dari UNY, UII, dan masih banyak lagi mas” ujar Anton,  salah satu kordinator UNY (8/10/2020)

Anton mengatakan, dari Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) sendiri yang bergabung dalam aksi penolakan Omnibus law berjumlah 100 orang mahasiswa yang sudah di koordinir.

“Dari UNY sendiri yang ikut ada 100 mahasiswa yang sudah di kordinir,” ujarnya

Aksi yang di gelar hari ini juga diikuti oleh kaum buruh yang bergabung untuk menuntut pembatalan Omnibus law.

“Aksi ini gabungan mas dari aliansi buruh, dan fornt perjuangan pemuda Indonesia (FPPI),” ujar Teguh

Penulis : nurrokhim

Pensomas Dukung Penanganan Permasalahan Sosial

Previous article

Aksi Tolak Omnibus Law di DPRD DIY Ricuh

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in Kota Jogja