STARJOGJA.COM, Info – De Wave Family Massage & Reflexology reopening di Jogja City Mall (JCM) pada hari ini Senin (19/08). Indra Krisna Owner De Wave De Wave Family Massage & Reflexology di JCM ini menjadi salah satu outlet yang akan selalu didukungnya.
“Bisa menjadi nilai tambah untuk customer. Harapannya semakin semangat semakin kompak. Menjadi salah satu outlet terbaik dan terima kasih kerjasamanya selama ini,” katanya.
Sementara itu Rosalina Omega CMO and COO De Wave Family Massage & Reflexology mengatakan khusus di JCM ini pertama kalinya dilaunching menu baru dari keseluruhan 51 outlet di Indonesiea. Launching khusus yakni ada treatment waxing.
“Di sini jadi akan ada waxing dan waxingnya kita ada hampir keseluruhan semuanya ada. Mulai dari Brazilian, mulai dari underarm, mulai dari full leg, mulai dari full arm semuanya bisa. Bahkan kita ada brow tradingnya juga, jadi komplit Jadi memang benar-benar kalau yang pada misalnya, waduh saya lagi pengen pijat tapi juga saya pengen waxing Ada juga, saya juga pengen rapiin alis, ada juga gitu jadi ini pertama kalinya,” katanya.
Rosalina mengatakan khusus di JCM ini pihaknya akan menempatkan semua nail master di sini. Ia mengaku di tempatnyalah satu satunya yang menggunakan spesial kutek dari Korea yang bisa untuk ibu hamil dan anak anak.
“Jadi kita menggunakan Bevla Kita menggunakan From The Nail Dan itu aman sekali untuk ibu hamil Dan juga itu bisa ada 12 anti-alergi. Jadi kalau teman-teman cari di Jogja Seharusnya gak ada yang seperti itu karena kami memang datangkan yang benar-benar premium. Lalu kemudian juga gel biasanya kita ada yang halal Jadi kalau untuk teman-teman yang muslim Jangan khawatir Kita sudah ada sertifikasi halalnya, jadi sudah ada gel yang menggunakan gel halal ada logo halalnya juga,” katanya.
Tidak hanya itu Rosalina menambahkan jika di tempatnya juga menyediakan gel dengan standarisasi dari Jepang. Terutama untuk kaki ada menu khusus yaitu Kumikalus yang langsung dari Jepang.
“Bisa bikin kaki orang yang kalau ini tangan buluk Keluar langsung jadi kincong Jadi kayak tangan ratu Kalau ini kaki dari kaki pecah-pecah betul langsung keluar dari kumikalus itu berubah jadi kayak kaki bayi,” katanya.
Rosaline mengatakan bagi pengunjung yang bingung bisa memilih web aromatic reflexology yang dijamin enak. Setiap pengunjung tidak perlu melepas baju untuk mendapatkan perawatan atau layanan pijat.
“Di sini teman-teman cobain di sini ada web aromatik refleksologi dan itu enak banget di sini teman-teman ini adalah pijat kering kita semua jadi tanpa perlu lepas baju tidak perlu lepas pakaian jadi teman-teman bisa pijat tanpa perlu lepas baju ini enak banget jadi kalau teman-teman kemau terus kemudian mampir sini teman-teman enggak perlu pakai ganti kimono ganti apapun enggak usah karena sudah bisa langsung git,” katanya.
Selain itu yang favorit adalah paket aromatic traditional massage. Dimana pelanggan akan mendapatkan salah satu dari 4 aromaterapi saat dipijat dengan keunggulan masing masing aromaterapi.
“Mial punya insomnia susah tidur, kita adalah lavender Itu bisa bantu orang bisa langsung tidur. Kalau eukaliptus biasanya orang-orang yang lagi flu Kita sarankan kalau lagi flu, sakit kepala Coba pijatnya pakai eukaliptus nanti tiba- tiba sakit kepalanya itu reda,” katanya.
Rosalina mengatakan ada banyak promo dan diskon up to 90% selama 1 bulan. Caranya lucky draw, jadi otomatis orang pasti akan langsung setelah menikmati paket minimal 60 menit.
“Lalu kemudian nanti di bawah mereka ambil kocokan kocokan disitu sudah ada diskonnya jadi otomatis pasti ada diskon disitu. Nah nanti kalau mereka follow IG lalu kemudian kasih Google review itu akan tetap dapat tambahan lagi lima persen lima persen sama 10% jadi total 20% jadi sebenarnya kalau follow lalu kemudian kasih Google review share story udah pasti dapat 20% diskonnya ditambah dengannya lagi draw nya ya memang bisa jadi diskon up to 90%,” katanya.
“Kalau untuk mailnya ada cuma 90 ribu jadi 90 ribu itu udah total semua manicure dapet. Lalu kemudian gelnya dapet, dapet vitaminnya juga FYI kita untuk vitamin kita kasih dari kumi ya yang bener- bener itu dari ingredientsnya dari Jepang semua.”
Baca juga : Tips Staycation Aman Bersama Anak
Comments