JogjaKUUniknya Jogja

Golek Ayun-Ayun Tari Penyambut Tamu Kehormatan

0

Keraton Jogjakarta punya banyak Tari yang bisa membuat penonton diam terhipnotis di kursi masing-masing. Salah satu tarian itu adalah Tari Golek Ayun-ayun yang merupakan salah satu ciptaan (Alm) KRT Sasmita Dipura (Romo Sas).

Tarian ini ditampilkan untuk menyambut tamu kehormatan dan biasanya dibawakan oleh dua orang penari. Gerakannya sangat lembut dan penuh makna. seolah sang penari sedang bersolek. Gerakan yang lain juga memperlihatkan seolah ia tengah menyulam. Balutan baju beludru hitam serasi dipadankan dengan bawahan kain batik putih. Mahkota merak bersayap merah muda tambah mempercantik penampilan sang penari

Raditya Dika Rilis Trailer The Guys

Previous article

Tarian ArjunaWiwaha bukti Arjuna Yang Tahan Godaan

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in JogjaKU